Balikpapan

Safari Dakwah Nusantara TGB Muhammad Zainul Majdi Hadir di Kalimantan Timur

ESENSIAL NEWS – Safari Dakwah Nusantara bersama Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi digelar di Kalimantan Timur pada 25 hingga 28 September 2025. Kegiatan ini berlangsung di sejumlah daerah mulai dari Balikpapan, Samarinda, Kutai Kartanegara, hingga Berau, dengan rangkaian acara yang dikemas dalam nuansa silaturrahmi sekaligus peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW. Kedatangan TGB Zainul […]

Distribusi Pertamax di Balikpapan Diperkuat, Pertamina Pastikan Pasokan Segera Stabil

ESENSIAL NEWS – Balikpapan, PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan terus mengambil langkah strategis untuk menjamin kelancaran distribusi bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertamax di wilayah Balikpapan dan sekitarnya. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan memperkuat pasokan dari Fuel Terminal Samarinda sebagai langkah antisipatif menghadapi lonjakan permintaan yang terjadi dalam beberapa waktu terakhir. Area […]

Alfamidi Samarinda Gelar Edukasi Pola Asuh dan Gizi Optimal bagi Balita di Balikpapan

ESENSIAL NEWS – PT Midi Utama Indonesia Tbk (Alfamidi) Cabang Samarinda melaksanakan program Corporate Social Responsibility (CSR) bertajuk “Edukasi Pola Asuh dan Gizi Optimal” di halaman gerai Alfamidi Mulawarman, Balikpapan. Program ini bertujuan untuk mendukung tumbuh kembang anak secara optimal melalui edukasi dan layanan kesehatan terpadu. Sebanyak 90 balita beserta orang tua mereka turut serta […]

Di tengah arus informasi yang kian deras, Esensial.id berkomitmen menyajikan fakta yang relevan, akurat, dan berimbang tanpa kehilangan esensi dari peristiwa yang disampaikan. Setiap konten diproduksi dengan semangat menjaga substansi, memastikan publik memperoleh informasi yang jernih, bermakna, dan dapat dipertanggungjawabkan. Dengan mengedepankan ketepatan data, kedalaman konteks, serta bahasa yang lugas, Esensial.id berupaya menjadi rujukan informasi yang tidak sekadar cepat, tetapi juga bernilai, sehingga pembaca dapat memahami peristiwa secara utuh dan kritis.

This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.