Otorita IKN

OIKN dan Kementerian PU Bangun Jaringan Distribusi Air Bersih di Penajam Paser Utara

ESENSIAL NEWS – Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) mengambil langkah konkret dalam mendukung ketersediaan air bersih di Kabupaten Penajam Paser Utara, khususnya di Kecamatan Sepaku, dengan membangun jaringan distribusi pipa air bersih untuk sekitar 600-700 sambungan rumah. Direktur Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Danum Taka Kabupaten Penajam Paser Utara, Abdul Rasyid, menyampaikan bahwa pembangunan […]

Kawasan Lindung IKN Resmi Ditetapkan: Upaya Mewujudkan Kota Hutan Berkelanjutan

ESENSIAL NEWS – Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN), Basuki Hadimuljono, telah meresmikan Kawasan Lindung IKN yang terletak di Samboja Lestari, Desa Margomulyo, Kecamatan Samboja Barat, pada Jumat, 10 Januari 2025. Peresmian ini menandai dimulainya inisiatif penting dalam upaya menjadikan IKN sebagai kota hutan yang berkelanjutan, di mana kawasan ini merupakan bagian dari Wilayah Perencanaan […]

Di tengah arus informasi yang kian deras, Esensial.id berkomitmen menyajikan fakta yang relevan, akurat, dan berimbang tanpa kehilangan esensi dari peristiwa yang disampaikan. Setiap konten diproduksi dengan semangat menjaga substansi, memastikan publik memperoleh informasi yang jernih, bermakna, dan dapat dipertanggungjawabkan. Dengan mengedepankan ketepatan data, kedalaman konteks, serta bahasa yang lugas, Esensial.id berupaya menjadi rujukan informasi yang tidak sekadar cepat, tetapi juga bernilai, sehingga pembaca dapat memahami peristiwa secara utuh dan kritis.

This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.