Satpol PP Kutai Kartanegara Musnahkan Ribuan Botol Miras Hasil Operasi Yustisi 2025
ESENSIAL.ID – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) melalui Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) menunjukkan komitmen tegas dalam menjaga ketertiban umum dengan menggelar pemusnahan massal barang bukti minuman beralkohol. Sebanyak 1.191 botol minuman keras (miras) berbagai merek dihancurkan menggunakan alat berat di halaman Kantor Satpol PP Kukar pada Selasa pagi, 30 Desember 2025. Langkah ini […]




